Unggul dalam Mengintegrasikan Ilmu-Ilmu Syari’ah dan Hukum Berdasarkan Transformatif Nilai-Nilai Al-Qur’an, Berkarakter Humanis dalam Konteks Ke-Indonesiaan Pada Tahun 2026
Misi
Menyelenggarakan pendidikan pengajaran di bidang ilmu syari’ah, ilmu hukum, hukum ekonomi Islam yang bermutu dan relevan untuk pengembangan keilmuan dan mendukung praktik hukum.
Memberikan landasan nilai-nilai Qur’ani, akhlak yang mulia bagi pengembangan dan penerapan ilmu-ilmu syari’ah dan hukum di masyarakat.
Melaksanakan pengkajian, penelitian dan pengembangan dalam bidang ilmu syari’ah, hukum, ekonomi Islam, guna pengembangan keilmuan dan untuk meningkatkan profesionalitas lulusan yang bermanfaat bagi masyarakat.
Melaksanakan penyuluhan, advokasi dan pengabdian hukum Islam, hukum umum dan masyarakat.
Menguatkan sistem manajemen dalam mengelola program studi.
Mengoptimalisasi jaringan kerjasama, baik dalam skala lokal, nasional maupun internasional, terutama yang terkait dengan kelembagaan dan pengembangan ilmu syariah dan hukum.